Rabu, 06 Juli 2011

pengertian etika

  1. Pengertian Etika

Etika adalah salah satu cabang ilmu pengetahuan tentang manusia. Etika atau Ethics berasal dari bahasa yunani Ethos, artinya kebiasaan. Etika membicarakan tentang kebiasaan (perbuatan) berdasarkan sifat dasar manusia (baik-buruk). Jadi dengan demikianEtika adalah teori tentang perbuatan manusia yang diukur menurut baik-buruknya. Yang dimaksud “baik-buruknya” disini adalah kebejikan dan pelanggaran, yang mana lebih mencerminkan nilai ethis. Suatu perbuatan manusia dikatakan baik atau buruk harus sesuai dengan norma yang ada. Pada dasarnya norma itu bersifat memaksa karena itulah penyesuaian diri terhadapnya bersifat harus. Dalam lingkup agama tidak mengenal adanya kata harus, akan tetapi diganti dengan kata wajib yang menggambarkan penentuan hukum yang lebih tinggi, lebih dalam maknanya, pasti dan mutlak.

Jadi Etika adalah ilmu penetahuan yang berkenaan dengan batin atau jiwa manusia, hokum atau norma, serta teleologis. Etika bukan ilmu pasti yang dapat diukur secara matematis, tetapi lebih condong kepada kepandaian atau seni hidup secara baik.

Pendapat beberapa tokoh berkenaan dengan nilai Etis.

  1. Austin fagothey : baik dalam artian umum ialah sesuatu yang diinginkan oleh segalanya.
  2. Dr. M.J langeveld : Baik itu adalah usaha tertuju kepada dilaksanakannya barang nilai positif.
  3. Ali bin Abi Tholib :Kebajikan ialah menjahui apa yang haram, mencari apa yang halal, dan memperluas persaudaraan.
  4. Abu Usman : Rasa rela terhadap Tuhan itulah kebajikan.

Dari penjelasan diatas dapat disimpulkan bahwa Etika secara agama lebih dapat dipertanggung jawabkan kebenarannya dari pada Etika kemanusiaan manapun. Karena norma atau hukum yang dipakai sebagai dasar bukanlah hasil karya manusia melainkan wahyu Allah SWT yang bersifat mutlak kebenarannya.

0 komentar:

Posting Komentar

Poll

You can replace this text by going to "Layout" and then "Page Elements" section. Edit " About "

About Me

Foto Saya
sadamcenter
hidup adalah perjuangan, tiada hari tanpa belajar dan bekarja keras
Lihat profil lengkapku

Pengikut

Mengenai Saya

Foto Saya
solo n jogja tok, jateng ae, Indonesia
hidup adalah perjuangan, tiada hari tanpa belajar dan bekarja keras

About

Powered By Blogger